Lindungi Ekosistem, Kepulauan Galapagos Naikkan HTM Buat Turis
Kepulauan Galapagos yang dikenal sebagai museumhidup dan rumah bagi spesies langka bakal menaikkan biaya masuk untuk turis.
Upaya ini diberlakukan mulai 1 Agustus 2024 untuk melindungi ekosistem yang rentan.
Kementerian Pariwisata Ekuador mengumumkan bahwa biaya masuk akan meningkat menjadi $200 atau sekitar Rp3,1 juta untuk kebanyakan negara sementara anggota Mercosur akan membayar $100, atau sekitar Rp1,5 juta.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Lihat Juga :![]() |
"Dana tambahan diharapkan dapat membantu mengatasi tekanan dari peningkatan jumlah pengunjung yang telah membebani infrastruktur dan meningkatkan risiko terhadap keanekaragaman hayati."
Mengutip CNN, kenaikan biaya ini telah lama didiskusikan dan didukung oleh Galapagos Conservation Trust serta banyak pihak lainnya.
Keputusan tersebut dianggap sebagai keputusan positif oleh otoritas Ekuador untuk ekosistem maupun industri pariwisata di Galapagos.
Lihat Juga :![]() |
Kenaikan ini diharapkan dapat menghasilkan dana tambahan yang akan dialokasikan langsung untuk inisiatif konservasi, peningkatan infrastruktur, dan program komunitas yang bertujuan untuk mengurangi jejak ekologis pariwisata di kepulauan tersebut.
Kedatangan turis yang mencapai rekor tertinggi pada tahun 2023 juga sempat menimbulkan kekhawatiran di dalam komunitas lokal terhadap Galapagos.
Namun biaya tersebut masih dianggap moderat jika dibandingkan dengan biaya yang dikenakan oleh destinasi pariwisata satwa liar lainnya seperti Taman Nasional Serengeti di Tanzania atau Cagar Alam Nasional Masai Mara di Kenya.
Lihat Juga :![]() |
Keputusan ini juga mencerminkan kekhawatiran internasional yang berkembang tentang dampak pariwisata terhadap ekosistem yang rapuh seperti Galapagos.
Sebuah komunikasi dari Komite Warisan Dunia UNESCO mendesak pemerintah Ekuador untuk mengembangkan dan melaksanakan strategi pariwisata yang jelas dengan rencana aksi yang jelas.
Dengan langkah-langkah mendesak dalam mencapai model pertumbuhan nol termasuk mempertahankan moratorium pada pembangunan proyek pariwisata baru dan batasan pada jumlah penerbangan.
Dilansir dari laman resminya, berikut adalah informasi tambahan mengenai kenaikan biaya masuk Taman Nasional Galapagos yang akan berlaku mulai 1 Agustus 2024, sesuai dengan pengumuman dari Direktorat Taman Nasional Galapagos dan Kementerian Pariwisata Ekuador.
Lihat Juga :![]() |
- Biaya masuk untuk pengunjung internasional akan naik dari US$100 (Rp1,5 juta) menjadi US$200(Rp 3,1 juta) per orang.
- Pengunjung dari negara-negara CAN/MERCOSUR (Bolivia, Kolombia, Peru, Argentina, Brasil, Paraguay, dan Uruguay) akan mengalami kenaikan dari US$50(Rp780 ribu) menjadi US$100(Rp1,5 juta) per orang.
- Warga negara Ekuador akan membayar US$6 (Rp94 ribu) menjadi US$30(Rp470 ribu) per orang.
- Anak-anak berusia 12 tahun ke bawah dan warga Ekuador yang berusia 65 tahun ke atas atau yang terdaftar sebagai penyandang disabilitas akan membayar biaya yang lebih rendah.
- Bayi di bawah usia dua tahun tidak dikenakan biaya.
Galapagos yang terletak seribu kilometer dari pantai Ekuador adalah Situs Warisan Dunia UNESCO dan telah menjadi subjek penelitian ilmiah yang signifikan termasuk penemuan terumbu karang kuno baru-baru ini.
Kepulauan ini juga akan menjadi sorotan global dengan rilis film 'Eden' oleh Ron Howard yang menggambarkan skandal dan misteri di pulau tersebut pada 1930-an. Film ini dijadwalkan tayang akhir tahun ini dengan bintang seperti Sydney Sweeney dan Jude Law.
(anm/pua)-
Koperasi Desa Merah Putih Akan Pakai Dana APBN dan APBD, Ekonom Khawatirkan Hal IniWaktu Terbaik untuk Bercinta Menurut Islam, Benar di Malam Jumat?Ditanya soal Masih Punya Utang, Edhy Prabowo: Emang Salah?IDAI Pastikan Tak Ada Lonjakan Kasus Gagal Ginjal pada AnakPeneliti Temukan Roti Tertua Dunia di Turki, dari 6600 SMSeorang Wanita Meninggal Akibat Tertimpa Bangunan Tua Ambruk di Johar BaruMumpung Yen Anjlok, Ini KotaKapolri Sebut Pengambil CCTV di TKP Tewasnya Brigadir J Sudah DiperiksaPolisi Stop Kasus Politik Uang Caleg Gerindra karena. . .Uni Eropa Beri Lampu Hijau Soal Pencabutan Sanksi Ekonomi Suriah
下一篇:Waspadai 5 Gejala Penyakit Tangan Kaki dan Mulut atau Flu Singapura
- ·日本摄影留学有哪些好学校推荐?
- ·Pelaku Begal di Tanjung Duren Ternyata Belasan Kali Beraksi di Jakarta Barat
- ·Mengenal Lebih Jauh Tentang Klasifikasi Hotel Berbintang
- ·Kapolri Sebut Pengambil CCTV di TKP Tewasnya Brigadir J Sudah Diperiksa
- ·Tok! Emiten Konstruksi PTDU Resmi Bebas dari Jeratan PKPU
- ·Uni Eropa Beri Lampu Hijau Soal Pencabutan Sanksi Ekonomi Suriah
- ·Legislator PSI Sebut Anies Ingkar Janji Terkait Tidak Cabut Pergub Penggusuran
- ·Mantan Anggota DPRD yang Jadi Bandar Sabu Dituntut Hukuman Mati
- ·Anies Baswedan, Jangan Mau Dipaksa
- ·Lama Tak Beroperasi, Eks Gedung Perbelanjaan di Koja Kebakaran
- ·Guru Besar Ilmu Hukum Tegas Bilang Polisi Harus Bisa Bedakan Sengketa Tanah dan Mafia Tanah
- ·Tiga Tewas Didor Oknum Polisi, Kapolri Minta Bripka CS Dipecat Tak Terhormat
- ·如何自己准备一套申请留学的作品集?
- ·Pemprov DKI Banding Putusan PTUN soal UMP 2022, Wagub Riza: Untuk Kepentingan Semua
- ·Ramai Hukuman Mati buat Koruptor, Komnas HAM: Enggak Ada Korelasi...
- ·4 Jenazah Korban Kebakaran Ruko Indekos di Tambora Berhasil Teridentifikasi, Ini Identitasnya
- ·Terkuak! Khofifah Kirim Chat WA ke Romy, Apa Isinya?
- ·Buzzer Goreng Isu Formula E, Mereka Mau Semua Program Spektakuler Anies Baswedan Gagal
- ·Hari Ini Roy Suryo Kembali Diperiksa sebagai Tersangka Kasus Meme Stupa Borobudur
- ·Terpopuler: Pemprov DKI Banding Putusan PTUN soal UMP 2022, Anak Aniaya Ibu hingga Gigi Copot
- ·RI Impor Energi USD 40 Miliar Per Tahun, Kok Bisa? Ini Kata Bahlil
- ·87 Warga Kecamatan Palmerah Terpapar Covid
- ·Soal Perpres Miras, PAN Salahkan Tim Hukum Jokowi
- ·Jabodetabek Masih di Level 4, Satgas Covid
- ·荷兰艺术留学4大优势专业解析
- ·Jokowi Beberkan Isi Pembicaraan dengan Presiden Vladimir Putin dan Volodymyr Zelensky
- ·Puan Minta Pemerintah Jelaskan ke DPR Soal Rencana Evakuasi Warga Palestina ke RI
- ·APGAI Prihatin Atas Tuntutan PKPU Terhadap Centro & Parkson Departemen Store
- ·Selain Penyekapan, BP2MI Sebut Ratusan Pekerja Migran Indonesia di Kamboja Dapat Intimidasi
- ·Jabodetabek Masih di Level 4, Satgas Covid
- ·配饰设计专业留学多少钱?
- ·Viral Roy Suryo Ikut Touring Meski Berstatus Tersangka, Ini Tanggapan Polisi
- ·Cek Indikasi Obstruction of Justice di TKP Tewasnya Brigadir J, Komnas HAM: Semakin Menguat
- ·Anies Baswedan Bertemu Fraksi Selain PDIP
- ·Melesat di Tol Jakarta
- ·Diberhentikan Pakai Strobo, Sopir Mobil Plat RFH Kabur dan Tabrak Polisi di Tol Pancoran